aku juga punya. warnanya merah ini fotonya tuh yang warna merah ituu... aku taruh di atas kenapa? alarmnya sudah tak berfungsi. -____-
itu adalah pemberian saudaraku saat ulangtahunku yang ke 12. baru kemaren sih tapi rusak sama adikku... kata mamahku di lempar sampe pemutar jarumnya patah semua.
tapi bukan itu masalahnya.
suatu hari aku mau tidur. aku tidur sekitar jam 10 malem. semua sudah tidur. tinggal aku yang belum merem. aku pun tidur. aku mendengar suara pelan tapi mengganggu. aku takut itu suara (hiiiyyy)... aku pun mengabaikannya dan kembali terlelap.
keesokan harinya saat malam malam aku kembali mendengarnya. seusai shalat isya pun aku menyelidikinya. semakin dekat ke meja belajar semakin keras bunyinya. ahh!! ternyata itu jam wekerku. jarumnya bergetar di tempat tidak jalan jalan makannya suaranya aneh. huh dasar weker nakal! :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar